Hard News

Mabes Sobat Lutfi Deklarasikan Dukungan untuk Kapolda Jateng Maju Cagub

Sosial dan Politik

19 Juli 2024 14:05 WIB

Relawan Mabes Sobat Luthfi mendeklarasikan dukungan untuk Kapolda Irjen Pol Ahmad Lutfi maju sebagai calon gubernur Jateng, Sabtu (13/07/2024)

KARANGANYAR, solotrust.com - Kapolda Jawa Tengah (Jateng) Irjen Pol Ahmad Lutfi mendapat banyak dukungan dari sejumlah partai, organisasi kemasyarakatan (Ormas), komunitas maupun relawan untuk maju sebagai calon gubernur dalam pemilihan kepala daerah (Pilkada) 2024.

Seperti halnya dukungan dari relawan Karanganyar diinisiasi Mabes Sobat Luthfi. Para relawan yang memiliki basis massa di akar rumput ini mendeklarasikan dukungan kepada Irjen Pol Ahmad Lutfi untuk maju dalam pemilihan gubernur (Pilgub) Jateng di Markas Besar (Mabes) Sobat Luthfi Jalan Adi Soemarmo No.56, Malangjiwan, Colomadu, Kabupaten  Karanganyar.



Ketua Umum Mabes Sobat Luthfi, Maharani di sela acara deklarasi pada Sabtu (13/07/2024), mengatakan, baik relawan, komunitas maupun masyarakat umum sepakat untuk bersatu dan berkomitmen mengusung Irjen Pol Ahmad Lutfi maju sebagai bakal calon (Balon) gubernur Jateng.

“Kami tidak hanya melakukan deklarasi saja, tapi sudah menjadi bagian tugas kita semua untuk kemenangan Bapak Ahmad Luthfi menjadi gubernur Jateng. Langkah ini kami tempuh dengan mempersiapkan dukungan hingga ke tingkat akar rumput,” ucapnya.

Maharani menambahkan, Mabes Sobat Luthfi sudah banyak mengetahui tentang sosok Irjen Pol Ahmad Lutfi. Selama memimpin Polda Jateng, kondisi keamanan di Jawa Tengah selalu aman. Ia bahkan mampu tampil sebagai sosok rendah hati dan dikenal sebagai pemimpin yang bisa mengayomi masyarakat.

“Pascadeklarasi, tugas kami secara bersama-sama memperkenalkan sosok beliau kepada masyarakat luas yang akan berkontestasi dalam pemllihan gubernur Jawa Tengah," pungkas Maharani. (joe)

(and_)

Berita Terkait

Pecat Oknum Pengurus Membelot, AMK Pastikan All Out Dukung Vivit-Umam di Pilkada Rembang

Laskar Lawu Deklarasikan Dukungan ke Paslon Ilyas-Tri Haryadi dan Luthfi-Taj Yasin

Dukung Teguh-Bambang, Kusumo Bersama 130 Elemen bakal Deklarasi Tebas

Komunitas Disabilitas Deklarasi Dukung Vivit-Umam di Pilkada Rembang

Relawan VDC Deklarasi Dukung Vivit-Umam di Pilkada Rembang

Jaga Pilkada Damai, Pemerintah Kecamatan Cepogo Gelar Deklarasi dan Pertandingan Bola

Tanggapan Jokowi Soal Dukungan Presiden Prabowo di Pilkada 2024

Pecat Oknum Pengurus Membelot, AMK Pastikan All Out Dukung Vivit-Umam di Pilkada Rembang

Laskar Lawu Deklarasikan Dukungan ke Paslon Ilyas-Tri Haryadi dan Luthfi-Taj Yasin

Sering Tak Banyak Dilibatkan, Partai Gelora Cabut Dukungan Respati-Astrid di Pilkada Solo

Relawan Dokter Fauzan Siap Menangkan Paslon Agus Irawan-Dwi Fajar

Pilbup Demak, Edi-Kokok Dapat Tambahan Dukungan Partai, Total 11 Parpol

Kapolda Jateng Minta Tiga Pilar Sebarkan Kedamaian di Masyarakat

Baliho Dukungan Kapolda Jateng Nyalon Gubernur Menjamur di Karanganyar

400 Rider Trail Ramaikan Trabas Kamtibmas Bersama Kapolda Jateng di Hutan Bromo Karanganyar

Pangdam IV/Diponegoro dan Kapolda Jateng Bagikan Ribuan Paket Sembako ke Warga Terdampak Banjir

Kapolda Jateng Resmikan Mako Polres Sukoharjo Beserta Enam Bangunan Lainnya

Apresiasi Polisi Peduli Pandemi, Kapolda Panen dan Tebar Lele di Polsek Polokarto

Banyak Baliho Cagub Jateng Bertebaran, Ini Tanggapan Gibran

Kordes Korcam Tani Merdeka Boyolali Dukung Sudaryono Maju Pilgub Jateng

Paguyuban Pedagang Pasar Rembang Deklarasi Dukung Sudaryono jadi Cagub Jateng

Tani Merdeka Karanganyar Deklarasikan Sudaryono Jadi Cagub Jateng

Relawan Sedulur Mas Dar Soloraya Deklarasikan Sudaryono jadi Cagub Jateng

Banjir Dukungan! Setelah PSI, Yenny Wahid Ikut Dukung Gibran Nyalon di Pilgub 2024

Relawan Peci Ireng Siap Menangkan Ilyas-Tri Haryadi di Pilkada Karanganyar

Kunjungi Ponpes Isy Karima Karanganyar, Ahmad Lutfi Berikan Sinyal Maju Pilkada Jateng

Baliho Dukungan Kapolda Jateng Nyalon Gubernur Menjamur di Karanganyar

Kanigoro Network: Elektabilitas Ahmad Lutfi Tertinggi di Pilgub Jateng

Ini Cerita Pelaku Mutilasi Korban Dibuang di 3 Lokasi Aliran Sungai

Kronologi Dukun Banjarnegara Bunuh 12 Korban: Ajak Masuk Kebun dan Minum Air Racun Potas

KPU Karanganyar Kembalikan Sisa Dana Hibah Pilkada Rp3,5 Miliar

Ahmad Luthfi bakal Adopsi Program Kerja Rivalnya Pimpin Jateng

Bawaslu Kota Semarang Tangani 29 Kasus Dugaan Pelanggaran Pilkada 2024

Agus Irawan-Dwi Fajar Menang Telak, 99% Suara TPS 02 Pagerjurang Musuk Coblos 02

Paslon Agus Irawan-Dwi Fajar Unggul Hitung Cepat 61,93%, Marsono-Saifulhaq 38,07%

Tertinggal 0,9% Quick Count, Ketua Tim Pemenangan Vivit-Umam Optimistis Mengejar

Ribuan Simpatisan Marsono-Saifulhaq Padati Jalur Kota Boyolali

Kampanye di Soloraya, Bahlil: Peluang Menang Luthfi-Yasin Besar Sekali

Rangkul Swing Voter Jelang Pilgub 2024, Andika: Pemilih Jateng Teliti

Luthfi-Yasin Ketinggalan di Survei SMRC, Jokowi Beri Pesan Yakinkan Pemilih

Gandeng G-Nesia, PDIP Solo Targetkan Kemenangan Pilkada 70%

Jateng Masuk 5 Provinsi Rawan Dugaan Pelanggaran Netralitas

Perusahaan Pakan Ternak asal Tiongkok Siap Bangun Pabrik di Jateng

Jasa Raharja Jawa Tengah Sukses Berangkatkan 728 Pemudik melalui Mudik Gratis Bersama Pemprov Jateng

Jelang Lebaran, Pertamina Pastikan Kesiapan Stok BBM dan LPG di Regional Jawa Bagian Tengah

JSIT Indonesia Wilayah Jawa Tengah Gelar Khataman Alquran dan Buka Puasa Bersama

Laporan Dugaan Pemalsuan Belum Ada Tersangka, Ketua DPD KAI Jateng akan Bersurat ke Kapolri

Kadiv Yankum Lantik 3 Notaris Pengganti, Jaga Komitmen Profesionalisme dan Kepatuhan Hukum

Pererat Silaturahmi, Grand HAP Hotel Solo Buka Puasa Bersama Warga dan Media

Kamar di Lantai 5 Grand HAP Hotel Solo Kebakaran, Asap Membumbung Tinggi

Rayakan Tahun Baru 2025, Grand HAP Hotel Hadirkan Beauty and the Beach

FH UNS dan Kementerian Koperasi Gelar Sosialisasi Bahas Perkembangan Koperasi

Terapkan Prinsip Teknik Bangunan, KKN 337 UNS Visualisasikan Pembaruan Desa Secara 3D

Spanduk Surakarta Ceria Bertebaran di Kampung, Riri Maharani Ikut 17-an di Solo

Berita Lainnya